Sistem Informasi Penelusuran Perkara
PENGADILAN AGAMA MUARA BULIAN
INFORMASI DETAIL PERKARA



Nomor Perkara Pemohon Termohon Status Perkara
55/Pdt.P/2024/PA.Mbl 1.Al Khafiidh bin H Sudirman
2.Yusnita Fatmaningsih Nasution binti Yuspan
Persidangan
Tanggal Pendaftaran Selasa, 04 Jun. 2024
Klasifikasi Perkara Lain-Lain
Nomor Perkara 55/Pdt.P/2024/PA.Mbl
Tanggal Surat Selasa, 04 Jun. 2024
Nomor Surat
Pemohon
NoNama
1Al Khafiidh bin H Sudirman
2Yusnita Fatmaningsih Nasution binti Yuspan
Kuasa Hukum Pemohon
Termohon
Kuasa Hukum Termohon
Petitum

<!--[if !supportLists]-->

Primer :

  1. Mengabulkan permohonan Para Pemohon ;
  2. Menyatakan sah Pengangkatan anak yang dilakukan oleh pemohon I bernama AL KHAFIIDH Bin H.SUDIRMAN dan pemohon II bernama YUSNITA FATMANINGASIH NASUTION Binti YUSPAN terhadap seorang anak perempuan yang bernama Aishwa Fatma Hanifa binti Rajib Shandy;
  3. Menetapkan biaya perkara menurut hukum;

Subsider:

Apabila Majelis Hakim berpendapat lain, Mohon putusan yang seadil-adilnya (ex aequo et bono ):

Pihak Dipublikasikan Ya
Prodeo Tidak